SIKAP KEWALIAN Syekh At Tirmidzi Murid Nabi Khidir ketika Marah, Tak Terduga

- 13 Agustus 2022, 18:45 WIB
SIKAP KEWALIAN Syekh At Tirmidzi Murid Nabi Khidir ketika Marah, Tak Terduga./
SIKAP KEWALIAN Syekh At Tirmidzi Murid Nabi Khidir ketika Marah, Tak Terduga./ /Ilustrasi/Instagram @sufi.Indonesia

PORTAL MAJALENGKA - Syekh At Tirmidzi merupakan murid dari Nabi Khidir dan satu-satunya yang intens saling bertemu.

Nabi Khidir mengajari berbagai ilmu kepada Syekh At Tirmidzi selama 3 tahun. Setiap hari tanpa putus.

Bahkan setelahnya, Nabi Khidir selalu bertemu dengan Syekh At Tirmidzi setiap hari minggu untuk berdiskusi dengannya.

Baca Juga: KERAMAT WALI, Dua Keramat Syekh At-Tirmidzi Murid Nabi Khidir, Nomor 2 Istimewa

Menjadi murid Nabi Khidir membuat Syekh At Tirmidzi berada di tingkat kewalian yang sangat tinggi.

Bahkan hatinya pun sudah tidak lagi tertarik akan kemewahan dunia yang fana. Dia lebih tertarik pada keridhoan Allah SWT.

Ketika sedang marah Syekh At Tirmidzi tidak meledak-ledak. Akan tetapi ia akan berperilaku lebih baik dan lebih ramah.

Baca Juga: KISAH CINTA Raden Kamandaka dengan Dewi Cipta Rasa, Paman Sunan Gunung Jati Jalani Penyamaran

Seseorang pernah bertanya kepada Abu Bakr al-Warraq, muridnya Syekh At Tirmidzi, terkait sikap gurunya itu.

Halaman:

Editor: Husain Ali

Sumber: Buku Nabi Khidir dan 9 tokoh Sufi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah