MBAH SAHAL Hanya Bisa Melongo Saksikan Sendiri Keramat Gus Dur dan Syekh Yasin Al-Fadani

- 26 Juni 2022, 21:15 WIB
Kewalian Gus Dur sudah diakui sejak lama, salah satunya disaksikan langsung oleh KH Sahal Mahfudz saat bersama rombongan NU di Arab Saudi.
Kewalian Gus Dur sudah diakui sejak lama, salah satunya disaksikan langsung oleh KH Sahal Mahfudz saat bersama rombongan NU di Arab Saudi. /Tangkap layar Youtube.com/Peneduh Hati/

PORTAL MAJALENGKA – KH Abdurrahman Wahid atau yang akrab dipanggil Gus Dur merupakan Presiden keempat RI.

Bukan hanya menjadi seorang Presiden RI, Gus Dur juga merupakan tokoh ulama yang kharismatik cucu dari Syekh Hasyim Asy’ari pendiri Nahdlatul Ulama (NU).

Gus Dur bagi sebagian orang dianggap sebagai salah satu wali di Indonesia, dengan memiliki keramat yang luar biasa.

Kerap meramalkan nasib bangsa yang benar menjadi kenyataan, hal ini menjadikan Gus Dur dianggap sebagai wali bagi sebagian orang.

Baca Juga: GUYON CERDAS Gus Dur, Hadapi Masalah dengan Tertawa Terbahak

Namun jauh sebelum orang meyakini Gus Dur sebagai seorang wali, Mbah Sahal Mahfudz lebih dahulu mengerahui keramat yang dimiliki Gus Dur.

Diceritakan pasca terpilihnya ketua PBNU yang diadakan di Situbondo, Gus Dur diundang kerajaan Arab Saudi.

Gus Dur berangkat bersama 5 pengurus PBNU lainnya untuk memenuhi undangan dari Raja Arab Saudi, diantaranya adalah KH Sahal Mahfudz dan kH Abdullah Sarwani.

Usai berdiklusi panjang dengan pihak kerajaan Arab Saudi. Gus Dur mengajak rombongan untuk mengunjungi kediaman Syekh Yasin Al Fadani.

Halaman:

Editor: Ayi Abdullah

Sumber: YouTube Penerus Para Nabi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x