Imsak Memulai Puasa Hari Itu? Simak Artinya Menurut Buya Yahya

- 6 April 2022, 03:45 WIB
Imsak Memulai Puasa Hari Itu? Simak Artinya Menurut Buya Yahya
Imsak Memulai Puasa Hari Itu? Simak Artinya Menurut Buya Yahya /Tangkapan Layar YouTube.com/ Al-Bahjah TV

PORTAL MAJALENGKA - Bulan Suci Ramadhan 1443 H atau 2022 M, sedang berlangsung bagi umat Islam di seluruh dunia.

Indonesia sendiri melalui Kementerian Agama, Ramadhan 1443 H atau 2022 M, jatuh pada 3 April 2022.

Pada bulan Ramadhan umat muslim melakukan puasa sebulan penuh, dari terbitnya fajar sampai terbenamnya matahari.

Baca Juga: INFO, Bantuan Subsidi Upah Bagi Pekerja yang Gajinya Di Bawah 3,5 Juta

Sebelum berpuasa umat muslim disunahkan untuk makan sahur, menurut para ulama waktu sahur sendiri idealnya 30 menit sebelum masuk adzan subuh.

Atau biasa dikenal oleh masyarakat Indonesia, imsak. Jadwal imsakiyah pun sudah ditentukan oleh pemerintah melalui Kementerian Agama.

Masih ada beberapa orang yang belum mengetahui istilah dari imsak?

Baca Juga: Bagaimana Puasanya Ibu Hamil dan Menyusui saat Ramadhan? Simak Penjelasan Berikut

Seorang ulama Buya Yahya, telah memberikan pemahaman terkait makna imsak.

Halaman:

Editor: Andra Adyatama

Sumber: Al Bahjah TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x