TAHUKAH Mengapa Pesawat Terbang Tidak Pernah “Berani” Melintas di Atas Ka’bah? Begini Alasannya

- 9 Juli 2023, 16:23 WIB
Ilustrasi pesawat terbang dan Ka'bah di Masjidil Haram Mekkah.
Ilustrasi pesawat terbang dan Ka'bah di Masjidil Haram Mekkah. /Bangkim/

 

PORTAL MAJALENGKA – Ka’bah merupakan arah kiblat bagi umat muslim di dunia. Ka'bah juga menjadi tujuan dari banyak orang yang ingin melaksanakan haji.

Ka’bah adalah sebuah bangunan suci lagi bersejarah yang berdiri di tengah-tengah Masjidil Haram di kota Mekkah.

Kesucian Ka’bah hingga saat ini terus dijaga, salah satunya selama ini di atas bangunan tersebut tidak pernah dilintasi pesawat terbang.

Berkaitan alasan kenapa hingga saat ini tidak ada pesawat terbang yang melintas di atas Ka’bah? Silahkan anda simak berikut.

Baca Juga: GUS MUWAFIQ Ungkap Sejarah Ka'bah yang Menjadi Kiblat Umat Islam

Dilansir dari Instagram @garislurus.pbg berikut ini beberapa alasannya:

1. Bentuk penghormatan

Persatuan Pilot Maskapai Penerbangan Nasional Perancis (SNPL) menyampaikan larangan terbang di atas Kakbah adalah sebagai bentuk penghormatan terhadap Ka’bah yang merupakan tempat suci bagi umat Islam.

2. Tanah haram yang dikhususkan bagi umat Islam

Sebab kedua mengapa pesawat terbang tidak ada yang melintas di atas Ka'bah adalah karena Ka’bah berada di Masjidil Haram.

Wilayah tersebut merupakan tanah haram yang hanya khusus bagi umat Islam saja yang diizinkan masuk ke dalam wilayah tersebut.

Halaman:

Editor: Ayi Abdullah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x