Terbaru Kasus Subang, Saksi yang Dihampiri Anjing Pelacak, Digonggong hingga Digigit, Seperti Apa Nasibnya?

- 21 April 2022, 22:57 WIB
 Teka-teki mengapa Danu digonggong anjing pelacak sedangkan Yosef Hidayah tidak, dalam kaitan pembunuhan ibu dan anak di Subang, terungkap.
Teka-teki mengapa Danu digonggong anjing pelacak sedangkan Yosef Hidayah tidak, dalam kaitan pembunuhan ibu dan anak di Subang, terungkap. /Foto Kolase Danu dan Anjing Pelacak/

PORTAL MAJALENGKA - Kasus pembunuhan ibu dan anak di Subang sampai saat ini belum terungkap, polisi masih terus menunggu bukti kuat untuk menjerat pelakunya.

Namun, polisi meyakinkan kasus pembunuhan ibu dan anak di Subang akan terungkap tidak lama lagi setelah melakukan penyelidikan yang panjang.

Dari hasil pemeriksaan diketahui polisi pernah menerjunkan anjing pelacak ke lokasi kejadian.

Baca Juga: Pelaku Pembunuhan Subang Berinisial YS dan YF Ditangkap, Begini Fakta Sebenarnya

Saat itu, salah satu sanksi kasus pembunuhan ibu dan anak di Subang menjadi perhatian.

Pasalnya anjing pelajar yang mengitari TKP pembunuhan mendadak menghampiri salah satu saksi dan menggonggong di depan taksi tersebut.

Seperti diketahui sebanyak 121 saksi sudah diperiksa oleh kepolisian. Bahkan beberapa saksi diperiksa berkali-kali.

Baca Juga: Update Kasus Subang, Korban Sempat Lari ke Kebun Belakang Sebelum Dibunuh Pelaku?

Saksi penting itu tak lain orang dekat korban.

Halaman:

Editor: Muhammad Ayus

Sumber: Desk Jabar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x