KETAHUI Karakteristik, Masalah dan Solusi Warna Rim Pudar Pada Ikan Channa Limbata

- 31 Maret 2023, 09:00 WIB
KETAHUI Karakteristik, Masalah dan Solusi Warna Rim Pudar Pada Ikan Channa Limbata
KETAHUI Karakteristik, Masalah dan Solusi Warna Rim Pudar Pada Ikan Channa Limbata /

Baca Juga: Prabu Siliwangi, Sosok Sakti Kakek Sunan Gunung Jati yang Hobi Berkelana

Ikan channa limbata memiliki pesona warna rim orange atau merah di tepian ekor dan sirip dorsal biru.

Ada pula beberapa varian lain yang memiliki garis tepi atau rim warna kuning dengan dorsal kecoklatan.

Untuk warna tubuh pada semua varian channa limbata cenderung kecokelatan dengan bintik-bintik hitam kecil di sekujur kulit atau sisiknya. 

Baca Juga: LUAR BIASA, Kapolres Majalengka Buka Bersama dengan Para Tahanan Saat Bulan Ramadhan

Salah satu varian channa limbata yang ngetren dan banyak diburu kolektor ataupun keeper saat ini adalah jenis channa limbata lawu.

Tampilan jenis channa limbata lawu ini memiliki rim yang sangat tebal, bahkan jenis channa ini sering disamakan dengan channa fire and ice.

Ikan channa ini termasuk.jenis ikan dwarf, karenanya untuk menyimpan jenis ikan channa ini cukup dengan akuarium dengan ukuran panjang 40-50cm dengan lebar dan tinggi 30cm -an.

Halaman:

Editor: Andra Adyatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x