JANGAN Lakukan Hal Konyol Berikut terhadap Ikan Channa, Bakal Nyesel Nanti

- 16 Januari 2023, 18:37 WIB
JANGAN Lakukan Hal Konyol Berikut terhadap Ikan Channa, Bakal Nyesel Nanti
JANGAN Lakukan Hal Konyol Berikut terhadap Ikan Channa, Bakal Nyesel Nanti /Tangkapan layar/Facebook Fish Collection

Pemula kadang tidak paham harusnya sebelum membeli ikan Chana, mereka perlu mempersiapkan tempat akuarium dengan airnya.

Kebanyakan mereka lakukan secara dadakan. Kondisi air yang dipersiapkan juga belum diendapkan.

Baca Juga: Bentrokan Pekerja Indonesia dengan TKA China PT GNI Tuai Korban Jiwa

Hal itu sangat membahayakan bagi ikan channa. Kandungan clorin dan zat racun lain masih belum netral.

Atau bisa juga kondisi akuarium baru yang langsung diisi air bareng channanya. Tidak dilakukan perendaman ataupun pencucian dahulu untuk membuang zat racun yang melekat pada dinding kaca serta bekas lim perekatnya

Masih banyak yang dakukan secara spontanitas, ditambah ketinggian air pada ikan pertama langsung tinggi.

Sebaiknya untuk channa yang baru didapat ketinggian air yang dipersiapkan cukup 10 cm an.

Peningkatan atau penambahan air bisa dilakukan secara bertahap setelah ikan nyaman dengan kondisi sekitar.

- Tidak mengenal sistem karantina channa baru.

Banyak pra keeper pemula yang melakukan hal konyol saat mereka memasukan channa baru mereka tanpa aklimasi dahulu.

Halaman:

Editor: Muhammad Ayus


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x