Benarkah Kancing Baju Atas Terbuka Ciri Pelihara Tuyul Gundul? Ini Kata Praktisi Kejawen Dewi Sundari

- 24 Juni 2022, 10:00 WIB
 Ilustrasi Tuyul./Instagram @sirahbaliinfo
 Ilustrasi Tuyul./Instagram @sirahbaliinfo /

PORTAL MAJALENGKA - Praktiktisi Kejawen Dewi Sundari mengupas tuntas tentang ciri-ciri orang yang memeluhara tuyul untuk pesugihan.

Secara detail praktisi kejawen Dewi Sundari menyebutkan 4 ciri orang yang memelihara tuyul, namun bila memang ada orang dengan 4 ciri yang disebutkan.

Bukan berarti kita menghakimi dirinya memelihara tuyul, ini hanya sebagai bahan peringatan agar kita waspada dan berjaga-jaga agar kita tidak jadi korban Tuyul yang gemar gondol uang orang.

Baca Juga: MALIH RUPO, Karomah Tingkat Tinggi Murid Sunan Gunung Jati Bikin Takluk Raja Begal Ki Jogo Hono

Ingin kaya mendadak dan secara instan merupakan motifasi utama orang untuk mau memelihara makhluk kecil gundul yang bernama tuyul.

Banyak dililit hutang dan ingin segera berbalik menjadi kaya merupakan motivasi berikutnya bagi orang yang nekat memelihara tuyul untuk datangkan uang bagi dirinya.

Ingin dipandang orang, dengan kekayaan yang melimpah menjadi motivasi selanjutnya orang dalam memelihara tuyul.

Baca Juga: MBAH JOGO REKSO Tempeleng Keras Wajah Gus Miek, Kisah Penerus Sunan Gunung Jati dan Walisongo

Menurut Praktisi Kejawen, Dewi Sundari, sangat mudah untuk bisa mengetahui orang yang memelihara tuyul.

Halaman:

Editor: Andra Adyatama

Sumber: Youtube Dewi Sundari Praktisi Kejawen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x