Rekomendasi 10 Tempat Wisata Populer di Cirebon yang Menarik untuk Dikunjungi

- 11 Januari 2023, 15:07 WIB
Pantai Kejawanan Cirebon menjadi salah satu tempat wisata populer di Cirebon.
Pantai Kejawanan Cirebon menjadi salah satu tempat wisata populer di Cirebon. /

Pada beberapa area jatuhnya air dibangun struktur beton seperti di kanan dan kiri untuk menahan air agar tidak meluas (membentuk kolam).

Selain itu adanya struktur beton agar wisatawan dapat Menikmati keindahan sekitar Curug sambil bermain air atau berenang di dalam kolam air terjun tersebut.

Jangan lupa abadikan momen bersama orang terdekat anda saat berkunjung kesini.

Untuk menikmati keindahan Curug Cigetruk wisawatan tidak perlu pusing akan kehabisan, karena harga tiket masuknya hanya Rp5.000 saja.

Baca Juga: Datang ke Objek Wisata Curug Cipeuteuy Majalengka saat Weekday, Wisatawan ungkap Hal Ini  

2. Kawasan Wisata Batik Trusmi

Kawasan Wisata Batik Trusmi adalah sebuah daerah di ujung selatan Kecamatan Plered yang terdapat banyak pengrajin batik dan makanan tradisional.

Di sepanjang jalan di Kawasan Wisata Batik Trusmi banyak berjajar butik-butik yang menjajakan produk batik, mulai dari kain, pakaian, celana, sampai dompet.

Di kawasan tersebut juga terdapat banyak penjual makanan atau street food yang menjajakan makanan khas Cirebon seperti Tahu Gejrot, Empal Gentong, Rujak Gamel, dan sebagainya.

Butik-butik di kawasan tersebut buka mulai dari jam 09.00 sampai pukul 17.00 WIB.

Halaman:

Editor: Ayi Abdullah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x