Ada Makam Kembar Misterius di Wilayah Kapetakan Cirebon terkait Penyerbuan Mataram Islam ke Batavia

- 17 November 2022, 14:58 WIB
Ilustrasi. Ada Makam Kembar Misterius di Wilayah Kapetakan Cirebon terkait Penyerbuan Mataram Islam ke Batavia
Ilustrasi. Ada Makam Kembar Misterius di Wilayah Kapetakan Cirebon terkait Penyerbuan Mataram Islam ke Batavia /Pixabay/drippycat/

Baca Juga: ULASAN JEJAK Tim-Tim Group G Lolos Kualifikasi Piala Dunia 2022 Qatar serta Riwayat Prestasinya

Penggeledahan dilakukan di rumah-rumah warga. Mereka mencari pakaian ataupun alat perang yang mereka perkirakan sengaja disembunyikan. Namun dari penggeledahan tersebut tidak menemukan hasil apa pun.

Karena sebenarnya apa yang Belanda cari disimpan di dalam tanah yang dibentuk dua makam tersebut. Belanda tidak menaruh curiga karena mereka mengenalnya makam bangsanya sendiri.

Dikatakan pula oleh warga yang tidak mau disebutkan namanya tersebut bahwa cerita itu dia peroleh dari orang tua buyutnya secara turun temurun.

Baca Juga: PREDIKSI SKOR Head to Head Qatar vs Ekuador di Piala Dunia 2022

Bahkan, nama dari makam tersebut selain merupakan simbol keamanan, konon juga dimaknai dengan sesuatu yang lembut atau rahasia.

Secara fisik menir merupakan jenis potongan beras yang kecil-kecil. Karena itu mereka gunakan sebagai simbol tersebut agar dijadikan sesuatu yang penting sebagaimana fungsi beras dan juga bersifat lembut atau rahasia karena bentuknya yang kecil-kecil.

Warga tersebut mengakui tidak bisa menyebutkan kepastian tahun dari peristiwa tersebut. Dia pun menegaskan bahwa tidak menutup kemungkinan informasi mengenai makam kembar ini bisa berbeda dengan lokasi lainnya. Wallahu a’lam.***

Halaman:

Editor: Husain Ali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah