Resep Masakan Daun Singkong Masak Santan, Sederhana dan Mudah Dibuat

- 21 Desember 2021, 15:33 WIB
Resep Masakan Daun Singkong Masak Santan, Sederhana dan Mudah Dibuat
Resep Masakan Daun Singkong Masak Santan, Sederhana dan Mudah Dibuat /Karawangpost/YouTube @resep masakan nusantara

PORTAL MAJALENGKA – Resep masakan daun singkong merupakan makanan rumahan favorit, salah satunya dimasak santan.

Rasa yang begitu lezat dari air rebusan daun singkong yang tercampur dengan rempah-rempah serta santan.

Cara buatnya pun cukup mudah dan sederhana, tidak perlu repot-repot memasak daun singkong masak santan.

Baca Juga: Tumis Timun dan Telur Orak Arik, Kuliner Makanan yang Wajib Dicaba, Cocok untuk Menu Keluarga

Daun singkong juga kaya akan nutrisi yang bagus untuk kesehatan tubuh.

Kali ini Portal Majalengka memberikan resep masakan daun singkong masak santan.

Berikut bahan-bahan yang perlu disiapkan.

Baca Juga: Coba Resep Makanan Tempe Mendoan, Lezat dan Cocok untuk Cemilan di Rumah

1. Daun singkong satu ikat
2. Baawang merah
3. Cabai merah
4. Kemiri
5. Ketumbar
6. Sere
7. Lengkuas
8. Santan

Halaman:

Editor: Muhammad Ayus


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x