Tampil 90 Menit Usai Cedera, Asnawi Sukses Antar 3 Poin Penting vagi Jeonnam saat Kalahkan Gimcheon Sangmu

- 4 Juni 2023, 21:00 WIB
Tampil 90 Menit Usai Cedera, Asnawi Sukses Antar 3 Poin Penting vagi Jeonnam saat Kalahkan Gimcheon Sangmu
Tampil 90 Menit Usai Cedera, Asnawi Sukses Antar 3 Poin Penting vagi Jeonnam saat Kalahkan Gimcheon Sangmu /instagram @jeonnamdragosn_fc/

Sementara itu bagi Jeonnam Dragons hasil tersebut menjadikan mereka berhasil menambah pundi poin menjadi 20 dan hanya terpaut 6 poin dari zona playoff promosi.

Baca Juga: MENANG TELAK Hingga 90 Persen Suara, Ini Profil Sederhana Kepala Desa Terpilih di Majalengka

Kesuksesan mereka meraih 3 poin tak lepas dari kedisiplinan para pemain sehingga kesalahan-kesalahan yang berujung gol bagi lawan tidak tercipta.

Daftar susunan pemain kedua kesebelasan:

 Jeonnam Dragons First XI (4-1-4-1)

Bong-jin Choi (GK)
Asnawi Mangkualam, Yoo Ji-Ha, hoe Hee-Won, Kyu-hyeok Lee
(c) Seong-jae Jang
Park Seong-Gyeol, No Geon-Uh, Seung-min Jeon, Valdívia
Yong Jae Lee

Cadangan: Nam Ha, Leonard Pllana, Yuhei Sato, Cho Seong-Been, Kim Soo-Beom, Ilsoo Shin, Chu Sang-Hun
Manajer: Jang-kwan Lee

Baca Juga: DIGITALISASI PEMILU oleh KPU Jadikan Pemilu Semakin Transparan dan Berkualitas

Gimcheon Sangmu FC First XI (4-3-3)

Hyeon-mu Kang (GK)
Tae-hyeon Kim, (c) Du-jae Won, Jae-uh Kim, Min-kyu Park
Hyeon-uk Kim, Jin-kyu Kim, Dong-hyeon Kim
Min-jun Kim, Cho Young Wook, Bon-cheol Ku

Cadangan: Chi-in Jeong, Jun-beom Kim, Jung-min Lee, Songhoon Shin, You-Hyeon Lee, Seung-kyeom Im, Hyun-muk Kang
Manajer: Jeong-yong Jung.***

Ikuti selengkapnya artikel kami di Google News

Halaman:

Editor: Husain Ali

Sumber: Sofascore


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x