Simak Jadwal Penukaran Tiket MotoGP Mandalika Agar Tidak Terjebak dalam Antrean Panjang

- 17 Maret 2022, 07:45 WIB
Marc Marquez dkk. menggeber motornya di parade Kota Jakarta, Rabu 16 Maret 2022. Simak Jadwal Penukaran Tiket MotoGP Mandalika Agar Tidak Terjebak dalam Antrean Panjang
Marc Marquez dkk. menggeber motornya di parade Kota Jakarta, Rabu 16 Maret 2022. Simak Jadwal Penukaran Tiket MotoGP Mandalika Agar Tidak Terjebak dalam Antrean Panjang /Instagram@ themandalikagp/

Hal itu dilakukan agar tidak terjadi penumpukan penukar tiket nonton MotoGP 2022 Mnadalika.

Sebagai langkah antisipasi lain, PT Indonesia Tourism Development Corporation (ITDC) dikabarkan telah menambahkan dua titik gerai penukaran tiket bagi penonton MotoGP di Sirkuit Mandalika.

Baca Juga: Doni Salmanan Minta Maaf terkait Kasus Dugaan Penipuan Investasi Trading, Berharap Hukumannya Diringankan

Dengan penambahan dua titik itu, lokasi penukaran tiket menjadi empat titik.

Sebelumnya, Parkir Timur yang ada di Bundaran Songgong dan Parkir Barat yang berada di Bazar Mandalika sudah lebih dulu ditetapkan sebagai tempat penukaran tiket.

Parkir barat sendiri dapat diakses melalui sisi barat Masjid Nurul Bilad dengan waktu tempuh sekitar 2 menit.

Adapun tambahan dua lokasi baru penukatan yakni Bandara Selaparang (eks-bandara) dan eks-embarkasi haji.

Baca Juga: Minyak Goreng Tak Lagi Rp14 Ribu, Berikut Harga Sembako dan Pangan Lengkap

Untuk penukaran tiket pada hari Kamis akan dibuka pada pukul 09.00 hingga 15.00 WITA.

Menurut informasi, platform penjual tiket MotoGP Mandalika online juga bakal mendirikan stand di sekitar area penukaran.***

Halaman:

Editor: Andra Adyatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x