Persatuan Tuna Netra Majalengka Siap Dilibatkan dalam Pemilu 2024

- 21 Juli 2022, 15:57 WIB
Kadivsosparmas KPU Kabupaten Majalengka Cecep Jamaksari S.Sos, menerima kunjungan pengurus Persatuan Tuna Netra Majalengka, Kamis 21 Juli 2021.
Kadivsosparmas KPU Kabupaten Majalengka Cecep Jamaksari S.Sos, menerima kunjungan pengurus Persatuan Tuna Netra Majalengka, Kamis 21 Juli 2021. /Pikiran Rakyat/Portal Majalengka/Andra Adyatama

“Tentunya kami dalam pelaksanaannya akan melibatkan semua stakeholder terkait termasuk PERTUNI dalam setiap tahapan Pemilu sesuai dengan regulasi, program, jadwal dan tahapan yang ditetapkan oleh KPU Republik Indonesia. Keterlibatan seluruh stakeholder, sangat dibutuhkan dalam Pelaksanaan Pemilu 2024,” ujarnya.

Lebih jauh Cecep menambahkan, salah satu Indikator suksesnya penyelenggaraan Pemilu yaitu angka prosentase partisipasi masyarakat yang tinggi.

Baca Juga: Survei ARSC: Simulasi Pilpres Diikuti 2 Paslon, Airlangga-AHY Ungguli Prabowo-Puan

“Alhamdulillah di Majalengka dari Pemilu ke Pemilu grafiknya selalu naik, sebagai Contoh pada Pemilu 2014 yaitu 77,68% (target Nasional 75%) dan Pemilu 2019 yaitu 80,40% (target Nasional 77,50%),” ujarnya.***

Halaman:

Editor: Andra Adyatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x