7 FAKTA dan MITOS di Balik Angkernya Jalur Alas Roban, Ada Pantangan bagi yang Melintas

- 20 Juli 2023, 22:44 WIB
FAKTA dan MITOS di Balik Angkernya Jalur Alas Roban, Konon Makhluk Gaib Kerap Nampak
FAKTA dan MITOS di Balik Angkernya Jalur Alas Roban, Konon Makhluk Gaib Kerap Nampak /Tangkapan layar/Youtube KISAH MISTERI

Baca Juga: Ridwan Kamil Sebut Warga Miskin di Jawa Barat Menurun

Banyaknya korban meninggal akibat kecelakaan di jalur ini. Dari tahun ke tahun kian menambah kuatnya aruma mistis di jalur Alas Roban ini.

Dilansir dari berbagai sumber, berikut fakta serta mitos mengerikan jalur Alas Roban.

1. Fakta dibangun dengan darah bahkan nyawa

Jalan yang digagas oleh Daendels itu dibangun abad ke-18 zaman kolonial Belanda. Jalan ini dikenal juga dengan sebutan Belanda, De Grote Postweg.

Baca Juga: Tampil Makin Solid, Berikut Catatan Statistik Asnawi Mangkualam saat Jeonnam Dragons Menjamu Ansan Greeners

Untuk membangun jalan ini Belanda menggunakan keringat, darah bahkan nyawa kaum pribumi yang dijadikan budak tenaga kerja paksa.

Untuk membuka dan membuat jalur Alas Roban bukan hal mudah sebagaimana teknologi sekarang. Warga pribumi saat itu harus membuka hutan serta membelah gunung dengan peralatan sangat sederhana. Selain itu mereka hanya diperas tenaganya saja tanpa adanya kesejahteraan.

Layaknya seorang budak, warga pribumi yang dkpekerjakan dengan tidak diberi upahsama sekali bahkan waktu istirahat juga tidak cukup.

Baca Juga: Mana Paling Tajir Hary Tanoesoedibjo vs Eddy Kusnadi Sariaatmadja? Dua Sosok Big Boss TV Nasional

Halaman:

Editor: Husain Ali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x