Inilah Keutamaan 10 Hari Pertama Bulan Ramadhan, Diampuni Dosanya hingga Dikabulkan Doanya

- 23 Maret 2023, 11:30 WIB
Inilah Keutamaan 10 Hari Pertama Bulan Ramadhan, Diampuni Dosanya hingga Dikabulkan Doanya
Inilah Keutamaan 10 Hari Pertama Bulan Ramadhan, Diampuni Dosanya hingga Dikabulkan Doanya /Pixabay/Ali Burhan

"Awal bulan Ramadan adalah Rahmat, pertengahannya Maghfirah, dan akhirnya 'Itqun Minan Nar (pembebasan dari api neraka)." (HR Abu Hurairah)

Dengan demikian, pada bulan Ramadhan ini kita dianjurkan untuk mengamalkan segala kebaikan dan menjahui keburukan agar mendapatkan rahmat dari Allah SWT.

Baca Juga: TIPS Mudah Khatam Tadarus, Bahkan Menghapal Al Qur'an Selama Bulan Ramadhan

4. Waktu yang Tepat untuk Berdoa

Saat 10 hari pertama bulan Ramadhan, umat Muslim dianjurkan memperbanyak berdoa dan berdzikir kepada Allah. Karena salah satu waktu terbaik untuk berdoa adalah pada saat sedang berpuasa.

Umat muslim bisa berdoa selama waktu makan sahur serta saat mendengar adzan. Karena waktu-waktu tersebut merupakan waktu tepat untuk berdoa dan dikabulkan segala doa.

Allah SWT juga menjanjikan akan mengabulkan setiap doa dan permohonan umat Muslim pada bulan Ramadhan. Sebagaimana terdapat dalam hadis Rasulullah SAW berikut:

“Tiga orang yang tidak akan ditolak doanya: Imam yang adil, orang yang berpuasa hingga ia berbuka dan dan orag orang yang didzalimi. Doanya diangkat ke awan dan dibukakan baginya pintu langit dan Tuhan azza wa jalla berfirman: demi kemuliaanku saya pasti menolong engkau setelah ini." (HR Imam Ahmad).

Baca Juga: TIPS Mudah Khatam Tadarus, Bahkan Menghapal Al Qur'an Selama Bulan Ramadhan

5. Dibukanya Pintu Surga

Halaman:

Editor: Andra Adyatama

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x