Nama Desa Ini Mempunyai Asal-usul karena Ucapan Takjub Putra Mahkota Kerajaan Mataram

- 15 November 2022, 22:35 WIB
Ilustrasi. Nama Desa Ini Mempunyai Asal-usul karena Ucapan Takjub Putra Mahkota Kerajaan Mataram
Ilustrasi. Nama Desa Ini Mempunyai Asal-usul karena Ucapan Takjub Putra Mahkota Kerajaan Mataram /DOK. KODIM 0713 BREBES/

PORTAL MAJALENGKA - Kerajaan Mataram diguncang kekuasaannya pada tahun 1677 saat dipimpin Amangkurat Agung.

Amangkurat Agung melarikan diri. Sehingga banyak pedukuhan yang dilewati dan menjadi asal-usul nama dari sejumlah desa.

Asal-usul memang erat kaitannya dengan peristiwa sejarah dan menjadi cerita rakyat yang dikisahkan secara turun-temurun.

Baca Juga: Asal-usul Nama Desa Paguyangan karena Memandikan Jenazah Amangkurat Agung dari Mataram

Seperti halnya asal-usul desa satu ini. Wilayah ini diberikan nama setelah seorang berpengaruh berucap tentang sesuatu di tanah tersebut.

Dilansir dari Buku Galuh Purba Antologi Cerita Rakyat Brebes Selatan (2018:36), Amangkurat Agung dari kerajaan Mataram menghembuskan napas terakhir saat dalam pelarian.

Dikisahkan bahwa Amangkurat Agung dan putra Mahkotanya yakni Adipati Anom melarikan diri dari kejaran Pangeran Trunojoyo.

Baca Juga: Apakah Baby Channa Ditempatkan dalam 1 Akuarium Aman? Simak Penjelasanya Berikut

Mereka bersama rombongan lari ke arah barat melalui jalur selatan karena di sisi utara telah dikuasai pasukan Madura dan Makasar.

Halaman:

Editor: Husain Ali

Sumber: Buku Galuh Purba Antologi Cerita Rakyat Brebes Selatan karya Dimas Indiana Senja, dkk


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x