Dahsyat! Ini Alasan Abah Guru Sekumpul Selalu Menyimpan Lukisan Makam Rasulullah SAW di Rumahnya

- 19 Agustus 2022, 16:59 WIB
Guru Sekumpul memiliki lukisan makam Rasulullah SAW agar selalu diberkati rahmat.
Guru Sekumpul memiliki lukisan makam Rasulullah SAW agar selalu diberkati rahmat. /Tangkapan layar Instagram/ @abahgurusekumpul

PORTAL MAJALENGKA - Kyai Haji Muhammad Zaini Abdul Ghani atau Guru Sekumpul adalah seorang Wali Allah yang masyhur. Bukan hanya di Nusantara, dia juga masyhur di Jazirah Arab.

Abah Guru Sekumpul merupakan sosok yang memiliki banyak keistimewaan dan karomah. Hal itu karena kedekatan dan kecintaan Beliau dengan Allah SWT dan junjungan-Nya.

Abah Guru Sekumpul Martapura mempunyai cara-cara khusus dalam mengekspresikan cintanya kepada Rasulullah SAW.

Baca Juga: Keramat Wali Allah Guru Sekumpul, Masih Bayi Sudah Mampu Mengecoh Tentara Jepang

Abah Guru Sekumpul sangat mencintai junjungannya, Nabi Muhammad dan selalu mengajak jamaahnya untuk terus mencintai Nabi Muhammmad.

Di rumah Abah Guru Sekumpul terlihat sangat jelas lukisan makam Rasulullah SAW. Lukisan tersebut bukan sembarang lukisan dan tidak semua orang yang memilikinya.

Pernah dulu Almarhum Abah yaitu Haji Abdurrahman mendengar langsung dari Abah Guru Sekumpul ketika ditanya jamaahnya.

“Guru apakah engkau pernah memasuki makam Rasulullah di Madinah?” tanya jamaah

“Gambarnya pas seperti di foto itu yaitu menuju ke lukisan makam Rasulullah sambil abah guru tersenyum,” jawab Guru Sekumpul.

Halaman:

Editor: Ayi Abdullah

Sumber: YouTube Penerus Para Nabi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x