Kisah Walisongo, Bukan Karena Ajarkan Manunggaling Kawula Gusti, Syekh Siti Jenar Dihukum Mati

- 31 Mei 2022, 14:53 WIB
Walisongo. Kisah Walisongo, Bukan Karena Ajarkan Manunggaling Kawula Gusti, Syekh Siti Jenar Dihukum Mati
Walisongo. Kisah Walisongo, Bukan Karena Ajarkan Manunggaling Kawula Gusti, Syekh Siti Jenar Dihukum Mati /YouTube

PORTAL MAJALENGKA - Dikisahkan Syekh Siti Jenar akhirnya divonis hukuman mati oleh Walisongo.

Keputusan Walisongo untuk menghukum mati Syekh Siti Jenar memiliki beberapa versi sejarah yang berbeda.

Berikut kisah Syekh Siti Jenar yang harus jalani hukuman mati dari Walisongo.

Baca Juga: Strategi Perang Asumaliput, Strategi Prabu Siliwangi Mencari Persembunyian dan Penyergapan

Dikutip Portal Majalengka dari Atlas Walisongo Karya Agus Sunyoto, tentang Syekh Siti Jenar yang dihukum mati oleh Walisongo.

Di dalam Babad Purwaredja dan Serat Niti Mani, Syaikh Lemah Abang atau Syekh Siti Jenar dikisahkan dihukum mati.

Hal ini dikarenakan Syekh Siti Jenar yang menyebarkan ajaran sasahidan atau Manunggaling Kawula Gusti.

Baca Juga: Sesaat Sebelum Nyimas Subang Larang Hembuskan Nafas Terakhir, Wasiatkan Ini pada Ibu Sunan Gunung Jati

Dalam Babad Tjerbon, dikisahkan Syaikh Lemah Abang dihukum mati oleh Sunan Kudus dengan keris Khanta Naga, yang dipinjam dari Sunan Gunung Jati.

Halaman:

Editor: Muhammad Ayus

Sumber: Buku Atlas Walisongo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x