Wasiat Dorce Gamalama Minta Dimakamkan Cara Perempuan, Begini Tanggapan Gus Miftah dan Buya Yahya

- 31 Januari 2022, 07:30 WIB
Minta dimandikan sebagai perempuan saat meninggal, Dorce Gamalama serahkan semua proses meninggalnya nanti diurus keluarga.
Minta dimandikan sebagai perempuan saat meninggal, Dorce Gamalama serahkan semua proses meninggalnya nanti diurus keluarga. /Instagram.com/@buyayahya_albahjah/@dg_kcp/Tangkap layar YouTube.com Trans TV Official

PORTAL MAJALENGKA - Ramai diperbincangkan tentang wasiat Dorce Gamalama yang disampaikan kepada Denny Sumargo dalam acara podcastnya di kanal YouTube CURHAT BANG Denny Sumargo.

Video tersebut diunggah pada 23 Januari 2022 dan saat ini sudah ditonton hampir 1 juta penonton.

Dorce Gamalama memyampaikan kepada Denny Sumargo bahwa ia berpesan kepada anak-anaknya untuk tidak menyakitinya.

Baca Juga: Kemenkes Terbitkan Sertifikat Vaksin Internasional, Guna Pelaku Luar Negeri dan Pekerja Migran Indonesia

Bahkan Dorce pun sudah menyiapkan kain kafan dan kuburan sendiri.

"Saya bilang sama anak-anak, kamu jangan sakiti mama, karena umur mama nggak panjang, saya kan punya kain kafan sendiri, saya punya kuburan sendiri," ujarnya.

Tak hanya itu, Dorce memberikan sebuah wasiat ketika dirinya sudah meninggal.

Dorce ingin ketika dirinya meninggal dunia, dia ingin dimandikan layaknya seorang perempuan.

Baca Juga: Kisah Pengembaraan Nyi Mas Rara Santang, hingga Melahirkan Sunan Gunung Jati dan Syarif Nurullah (2)

Halaman:

Editor: Andra Adyatama

Sumber: YouTube Al Bahjah TV YouTube OFFICIAL NIT NOT


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x