4 Gelar Prabu Jaya Dewata Hingga Bergelar Prabu Siliwangi di Kerajaan Sunda Galuh Pajajaran

- 12 Juni 2022, 07:00 WIB
Ilustrasi. Sunan Gunung Jati dan Prabu Siliwangi
Ilustrasi. Sunan Gunung Jati dan Prabu Siliwangi /Kolase

Baca Juga: PREDIKSI SKOR, LINK LIVE STREAMING Timnas Indonesia vs Yordania pada Kualifikasi Piala Asia 2023

Gelar Siliwangi diberikan karena beliau dianggap sebagai raja pewaris kerajaan Sunda Galuh atau kerajaan Pajajaran.

Prabu Jaya Dewata dianggap oleh rakyatnya dalam memimpin Pajajaran, setingkat dengan kakek buyutnya yaitu Prabu Lingga Buana.

Prabu Lingga Buana merupakan pemimpin atau Raja Sunda yang gugur di dalam perang Bubat, yang dijebak oleh Maha Patih Gajah Mada.

Baca Juga: Profil Greysia Polii, Peraih Emas Olimpiade Tokyo 2020 yang Pensiun Jelang Indonesia Masters 2022

Prabu Siliwangi memimpin Kerajaan Pajajaran dengan sangat baik hingga mengalami masa keemasan pada saat ia memimpin Pajajaran.

Prabu Siliwangi juga menjadikan Pajajaran Sebuah kerajaan yang makmur dan sejahtera bagi seluruh rakyatnya.

Selain itu juga kerajaan Pajajaran sangat kuat dengan mempunyai pasukan perang dan benteng pertahanan yang luar biasa.

Baca Juga: AYO BEGADANG, Sulap Sakti Shin Tae-yong Akan Bawa Timnas Indonesia Kalahkan Yordania

Itulah nama dan gelar Prabu Siliwangi Sang Raja Pajajaran yang memerintah kerajaan Pajajaran hingga 39 tahun lamanya. Wallahu'alam bishowab.***

Halaman:

Editor: Andra Adyatama

Sumber: YouTube Bujang Gotri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah