Berbagi Cara agar Channa Stewartii Berwarna Biru Cerah

- 26 Januari 2023, 22:09 WIB
Ikan Channa Stewartii. Berbagi Cara agar Channa Stewartii Berwarna Biru Cerah
Ikan Channa Stewartii. Berbagi Cara agar Channa Stewartii Berwarna Biru Cerah /Tangkapan layar YouTube @Titikdua Net/

PORTAL MAJALENGKA - Channa stewartii merupakan Spesies ikan gabus yang berasal dari Asia Selatan, tepatnya dari India dan Nepal.

Kerap kali ikan channa stewartii dipadankan dengan sebutan channa barca KW.

Hal itu karena channa stewarti dan channa barca memiliki corak dan warna yang hampir mirip.

Baca Juga: SALUT! Jajanan Khas Sukabumi Ditetapkan Sebagai Warisan Budaya Tak Benda

Banyak juga para penghobi ikan hias menyebut ikan channa Stewartii ini dengan nama golden snakehead

Beberapa jenis channa stewarti juga bisa ditemukan di negara Bangladesh. Habitat asli channa stewartii ini adalah sungai di pegunungan India.

Spesies channa ini hidup di air dengan suhu sekitar 22 hingga 30 derajat Celcius dengan kadar pH 5-7.

Baca Juga: DIAKUI DUNIA, Produk dari Wilayah Sukabumi Ini Terkenal Sampai Mancanegara

Ikan channa stewartii mempunyai warna tubuh dan sirip biru berbintik-bintik dengan garis kuning tipis pada siripnya.

Halaman:

Editor: Muhammad Ayus


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x