Tips Menggunakan Hero Yin dalam Mobile Legends

15 Maret 2022, 11:00 WIB
Hero Yin /Mobile Legend Bang Bang

PORTAL MAJALENGKA - Sejak awal kemunculannya, hero Mobile Legends, Yin sempat diragukan oleh beberapa pemain.

Tercatat hingga pekan keempat ini MDL ID, hero Yin telah dipick sebanyak empat kali.

Tim yang sering ngepick hero Yin yakni, Alter Ego.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Sagitarius dan Capricorn Selasa 15 Maret 2022: Karier Akan Sedikit Masalah

Mereka tercatat melakukan pick hero Yin terbanyak dengan empat kali pick.

Alter Ego yang sering menggunakan hero Yin nampaknya membuat hero ini mulai diperhitungkan.

Karena memang dalam menggunakan skill dari hero Yin juga tidak bisa sembarangan. Hero ini sangat membutuhkan momen yang tepat.

Baca Juga: Update Gempa Malam Ini, BMKG: Nias dan Pangandaran Kembali Berguncang

Berikut Portal Majalengka sajikan beberapa tips menggunakan hero Yin.

1. Memperhatikan sumber daya musuh

Jika tepat menggunakannya, ulti milik hero Yin cukup efektif.

Asalkan saat menggunakan ulti dari Yin terlebih dulu memperhatikan sumber daya skill milik musuh.

Pastikan hero musuh telah menggunakan skill miliknya, sehingga ketika 1v1 dengan Yin, kita mempunyai keuntungan lebih.

Oleh karena itu, menggunakan hero Yin membutuhkan pengamatan yang jeli serta informasi yang akurat mengenai skill musuh.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Selasa 15 Maret 2022: Aquarius dan Pisces, Hal Cinta akan Sedikit Rumit

2. Combo Yin

Rahasian hero Yin anata lain, setelah mendapatkan buff pada skill 1 dan 2 miliknya, Yin jadi mempunyai damage yang cukup besar.

Maka dari itu, kombinasi combo yang tepat adalah basic attack-skill 2-ultimate-skill 2-skill 1.

3. Yin Jungler

Untuk menggunakan hero Yin berjalan maksimal, usahakan Yin bukan sebagai offlaner, melainkan sebagai jungler.

Karena memang durabilitas Yin masih kalah jauh dengan hero fihgter lainnya seperti Yu Zhong dan Chou.

Untuk itu, posisikan Yin sebagai jungler, karena posisi ini sangat tepat untuk Yin.

Yin juga ternyata mempunyai mobilitas yang bagus sebagai jungler.

Baca Juga: Mengenal Grace Tahir, Crezy Rich Sungguhan yang Viral Sindir Indra Kenz

4. Retri untuk membunuh

Battle Spell Retribution menjadi pilihan utama bagi Yin, hal itu dikarenakan posisi dia sebagai jungler.

Jangan lupa saat menggunakan hero Yin untuk manfaatkan retri guna membunuh lawan saat sedang melakukan ulti.

Pasalnya, Yin terkadang tidak bisa menembus defense musuh yang full item.

Maka dari itu, retri adalah jalan terbaik karena akan memberikan true damage.

Baca Juga: Jorge Martin Iming-imingi Tim untuk Liburan ke Kuba jika Performanya Apik di MotoGP 2022

5. Flanking dan incar hero highground

Flanking dinilai tepat untuk hero Yin, hal itu karena Yin tidak bisa sembarangan mengeluarkan ulti miliknya.

Gunanya Flanking, tentu untuk menyisir dari sisi sayap kemudian mengincar hero highground musuh yang berpotensi memberikan damage besar saat team fight.

Selain itu, biasanya hero highground seperti Yve atau Pharsa mempunyai durabilitas yang rendah.***

Editor: Andra Adyatama

Sumber: Mobile Legends

Tags

Terkini

Terpopuler