Nama Besar Ki Gedeng Alang Alang Tokoh Pendiri Cirebon Pertama Sebelum Datang Sunan Gunung Jati

- 10 Mei 2022, 09:00 WIB
Ilustrasi. Nama Besar Ki Gedeng Alang Alang Tokoh Pendiri Cirebon Pertama Sebelum Datang Sunan Gunung Jati/Instagram @info_cirebonkota
Ilustrasi. Nama Besar Ki Gedeng Alang Alang Tokoh Pendiri Cirebon Pertama Sebelum Datang Sunan Gunung Jati/Instagram @info_cirebonkota /

Namun sebelum itu Walang Sungsang diangkat menjadi Kuwu Cirebon, pada mulanya ia sudah diberi jabatan Pangrasa Bumi atau Raksa Bumi,

Sebab itulah nama lain dari pangeran Walang Sungsang adalah Pangeran Cakrabuana.

Nama Cakra Buana memiliki arti atau maksud orang yang mengemban jabatan Raksa Bumi atau Pangrasa Bumi.

Tidak ada kejelasan mengenai Kapan tokoh Ki Gede Alang Alang dilahirkan dan juga meninggal.

Baca Juga: Misteri Pemain Asing Persib Bandung Asal Asia Terkuak, Bakal Direkrut Bos Teddy Tjahjono, Ini Ciri-cirinya

Akan tetapi dalam kepercayaan masyarakat, Ki Gede Alang Alang masa sepuhnya dihabiskan di wilayah Selatan Cirebon.

Masyarakat Cirebon juga percaya bahwa Ki Gede Alang Alang wafat dan dikuburkan di Desa Tukmudal Sumber Cirebon.

Situs dan makam dari Ki Gede Alang Alang hingga kini dapat dijumpai di Desa Tukmudal.

Makam Ki Gede Alang Alang menjadi salah satu tempat yang sering di ziarahi warga Cirebon dan sekitarnya.

Baca Juga: Terbaru Kasus Subang, Terungkap Pelaku Memiliki Dendam Kesumat Terhadap Korban, Buktinya...

Halaman:

Editor: Andra Adyatama

Sumber: YouTube wisata religi


Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah