Duel Super Hot! Liverpool vs Villarreal Semifinal Liga Champions, Sadio Mane Cetak Gol Kedua Untuk The Red

- 28 April 2022, 03:36 WIB
Laga Liverpool vs Villarreal.
Laga Liverpool vs Villarreal. /twitter.com/

PORTAL MAJALENGKA - Liga Champions 2022 kini memasuki semifinal leg pertama, mempertemukan Liverpool vs Villarreal.

Duel antara Liverpool vs Villarreal berlangsung hari ini Kamis 27 April 2022, di Stadion Anfield.

Inilah susunan pemain yang diturunkan Liverpool vs Villarreal pada laga semifinal Liga Champions leg pertama dini hari ini.

Baca Juga: Jadwal Imsak dan Jadwal Sholat Hari Ini di Purwakarta dan Sekitarnya, Kamis 28 April 2022 Pukul Berapa?

Susunan Pemain Liverpool

Alisson, T. Alexander, I. Konate, V. Van Dijk, A. Robertson, J. Henderson, Fabinho, Thiago, Mohamed Salah, S. Mane, L. Diaz

Susunan Pemain Villareal

G. Rulli, P. Estupinan, P. Torres, R. Albiol, J. Foyth, F. Coquelin, E. Capoue, Dani Parejo, S. Chukwueze, A. Groeneveld, G. Lo Celso.

Baca Juga: Jadwal Imsak dan Jadwal Sholat Hari Ini di Cimahi dan Sekitarnya, Kamis 28 April 2022 Pukul Berapa?

Liverpool selaku tuan rumah pada leg pertama semifinal liga Champions tampil ofensif dalam menjamu tamunya Villareal.

Liverpool mencoba untuk membangun serangan agar bisa secepatnya mencetak gol pertama pada pertandingan semifinal leg pertama kali ini.

Begitu juga dengan Villareal yang berusaha untuk mengimbangi permainan tuan rumah mencoba untuk bisa keluar dari tekanan.

Baca Juga: Jadwal Imsak dan Jadwal Sholat Hari Ini di Bandung dan Sekitarnya, Kamis 28 April 2022 Pukul Berapa?

Beberapa peluang didapatkan oleh kedua kesebelasan, namun belum ada satu gol pun tercipta hingga 10 menit babak pertama.

Pertandingan terus berlangsung dengan seru, Liverpool tampak terus menekan Villareal sepanjang babak pertama berjalan.

Tercatat ada tiga peluang yang didapatkan oleh Liverpool sepanjang babak pertama, namun semuanya gagal menjadi gol untuk Liverpool.

Baca Juga: Jadwal Imsak dan Jadwal Sholat Hari Ini di Garut dan Sekitarnya, Kamis 28 April 2022 Pukul Berapa?

Hingga akhir babak pertama kedudukan antara Liverpool vs Villarreal masih imbang tanpa gol 0-0.

Memasuki babak kedua Liverpool kembali menekan pertahanan Villareal, terus berusaha untuk bisa segera mencetak gol pertamanya.

Hingga memasuki menit ke-52, Liverpool baru bisa mencetak gol pertamanya lewat kaki sang kapten P. Estupinan, Menjadikan skor berubah 1-0.

Baca Juga: Jadwal Imsak dan Jadwal Sholat Hari Ini di Subang dan Sekitarnya, Kamis 28 April 2022 Pukul Berapa?

Selang tiga menit kemudian pada menit ke-55 Liverpool menambahkan keunggulannya lewat kaki Mane, dan merubah kedudukan menjadi 2-0.

Walau sudah dua gol dikantongi Liverpool, namun the red terus menekan hingga pertandingan terlihat hanya setengah lapangan.

Hingga saat ini pertandingan masih berjalan dengan sengit antara Liverpool vs Villarreal, saat berita ini diturunkan pertandingan baru memasuki menit ke-70 babak kedua.

Baca Juga: Jadwal Imsak dan Jadwal Sholat Hari Ini di Indramayu dan Sekitarnya, Kamis 28 April 2022 Pukul Berapa?

Untuk bisa menyaksikan keseruan dan mengetahui hasil akhir pertandingan ini bisa kita saksikan melalui LINK INI.***

 

Editor: Andra Adyatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah