Lebih 50 Juta Masyarakat Indonesia Telah Divaksin, Percepatan Terus Dilakukan

- 9 Agustus 2021, 06:00 WIB
Menkominfo Johny G Plate.
Menkominfo Johny G Plate. /Twitter.com/

 

PORTAL MAJALENGKA - Pemerintah menyampaikan apresiasi kepada masyarakat yang sudah divaksinasi.

Per hari ini , sudah lebih dari 50 juta rakyat Indonesia yang divaksinasi dosis pertama.

Hingga kemarin, sudah ada 50 juta lebih rakyat Indonesia yang telah divaksinasi dosis pertama.

Baca Juga: Ucapkan Selamat Tinggal ke FC Barcelona Sambil Menangis, Lionel Messi: Selama Kompetitif akan Terus Bermain

Jumlah tersebut kurang lebih setara dengan 24% dari sasaran vaksinasi yang sebesar 208,2 juta orang.

"Kemudian dari 50 juta orang tersebut, 23,7 juta diantaranya sudah mendapatkan vaksinasi penuh atau dosis atau setara dengan 11,4 %," ujar Menteri Komunikasi dan Informatika Johnny G Plate, Minggu 8 Agustus 2021.

Baca Juga: Percepatan Vaksinasi, Pemerintah Pastikan Ketersediaan Vaksin

Dia menambahkan, percepatan vaksinasi terus dilakukan oleh pemerintah dengan berkolaborasi dengan seluruh elemen masyarakat seperti swasta dan komunitas.

Halaman:

Editor: Andra Adyatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah