MAJALENGKA DIKENAL DUNIA! Berikut 7 Karya Putra Daerah yang Tembus Sampai ke Mancanegara

- 21 November 2022, 08:00 WIB
MAJALENGKA DIKENAL DUNIA! Berikut 7 Karya Putra Daerah yang Tembus Sampai ke Mancanegara
MAJALENGKA DIKENAL DUNIA! Berikut 7 Karya Putra Daerah yang Tembus Sampai ke Mancanegara /YouTube Bolotokono TV

PORTAL MAJALENGKA - Majalengka bukan hanya terkenal akan wisata dan buah mangganya.

Namun rupanya banyak karya bahkan prestasi dari orang Majalengka yang tembus ke Mancanegara.

Hal tersebut tentunya karena ada perbedaan antara karya dari putra Majalengka dengan karya-karya lain yang serupa.

Baca Juga: HASIL AKHIR QATAR vs EKUADOR di Piala Dunia 2022, Valencia Cetak Brace di Laga ini

Berikut adalah beberapa karya dari orang Majalengka yang mendunia dan patut diacungi jempol.

1. Rasendriya

Rasendriya merupakan sebuah alat musik yang diciptakan oleh seorang putra Majalengka bernama Rizal Abdul Hadi.

Alat musik yang terbilang unik ini merupakan perpaduan dari tiga jenis alat musik yakni gitar, celempung, dan perkusi.

Baca Juga: TIGA GOL CANTIK VALENCIA di Pertandingan Qatar vs Ekuador, Piala Dunia 2022

Halaman:

Editor: Andra Adyatama

Sumber: Youtube Bolokotono TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x