Cinta Presiden Soekarno kepada Rasulullah SAW Luar Biasa, Ini Kisahnya

- 8 September 2022, 20:00 WIB
Presiden Soekarno sangat menghormati Rasulullah SAW saat ziarah ke Madinah.
Presiden Soekarno sangat menghormati Rasulullah SAW saat ziarah ke Madinah. /Instagram.com/@bungkarno_

 

PORTAL MAJALENGKA – Ir Soekarno adalah Presiden pertama Republik Indonesia yang menjabat pada periode 1945–1967.

Soekarno adalah seorang tokoh perjuangan yang berperan penting dalam memerdekakan bangsa Indonesia dari penjajahan Belanda.

Soekarno adalah Proklamator Kemerdekaan Indonesia pada tanggal 17 Agustus 1945 kelahiran 6 Juni 1901 di Peneleh, Surabaya. Soekarno meninggal 21 Juni 1970 di Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat Gatot Soebroto, Jakarta.

Baca Juga: PKI Minta Bubarkan HMI, Kontak Terbuka Antara Soekarno dan Aidit Buat Suasana Menegangkan

Dilansir Portal Majalengka dari akun Facebook Jejak para Wali, Diceritakan oleh Abuya Alhabib Abu Bakar bin Hasan Alatos Azzabidi.

Alasan mengapa makam bung karno sampai saat ini didatangi banyak orang adalah karena penghormatan beliau yang tinggi kepada Nabi Muhammad SAW.

Ketika mengunjungi Arab Saudi, saat berjalan di Kota Madinah bersama raja Saudi saat itu, Bung Karno bertanya pada raja Arab Saudi.

“Dimana makamnya Rasulullah SAW ya raja?” Tanya Soekarno. “Oh itu makam Rasulullah SAW sudah terlihat dari sini,” jawab Raja Arab.

Maka saat itu juga Bung Karno melepaskan atribut-atribut pangkat kenegaraannya. “Kenapa anda melepaskan itu semua?” tanya Raja heran.

Halaman:

Editor: Ayi Abdullah

Sumber: Facebook Jejak Para Wali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x