Wajah Mengeluarkan Cahaya Menyinari Kerajaan, Kelahiran Prabu Siliwangi Gegerkan Pajajaran

- 28 Mei 2022, 17:30 WIB
Prabu Siliwangi membuat geger kerajaan Pajajaran saat lahir, karena wajahnya mengeluarkan cahaya.
Prabu Siliwangi membuat geger kerajaan Pajajaran saat lahir, karena wajahnya mengeluarkan cahaya. /YouTube Jejak Sejarah

PORTAL MAJALENGKA - Seorang bayi yang mengeluarkan cahaya terang benderang menyinari seluruh kerajaan, itulah gambaran ketika Prabu Siliwangi dilahirkan.

Banyak versi sejarah tentang Prabu Siliwangi yang bercerita tentang sang Raja Pajajaran itu dari mulai dilahirkan, masa kecil hingga menjadi seorang raja.

Kali ini kami tuliskan sejarah masa kecil Prabu Siliwangi yang dilansir dari YouTube insinght & inspiratif Chanel.

Baca Juga: INILAH 5 PUSAKA Sakti Milik Prabu Siliwangi: Kujang, Mustika dan Keris Banyak Dicari Orang

Naskah Cariosan Prabu Siliwangi pernah diteliti para sejarawan dari luar negeri untuk mengungkap kebenaran dari naskah ini.

Penelitian Naskah Cariosan Prabu Siliwangi dilakukan oleh Lembaga Penelitian Prancis Timur Jauh (EFEO, École française d'Extrême-Orient).

Hasil penelitian Naskah Cariosan Prabu Siliwangi ini kemudian diterbitkan pada tahun 1983.

Kurun waktu yang digambarkan oleh Cariosan Prabu Siliwangi adalah bagian pertama dari masa hidup Prabu Siliwangi.

Baca Juga: Prabu Siliwangi Ciptakan Talaga Besar Maharena Wijaya, Ini Tujuannya

Halaman:

Editor: Ayi Abdullah

Sumber: YouTube Insight & Inspiratif Chanel


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x