Untuk Tingkatkan Kualitas Warna Ikan Channa Auranti, Perhatikan 3 Hal Penting Ini

- 7 April 2023, 08:00 WIB
Channa Auranti
Channa Auranti /Tangkapan layar kanal YouTube/Pongker Fish

Baca Juga: Flek Pada Wajah, Bagaimana Pencegahan dan Pengobatannya

Di samping juga setting tank yang tepat juga bisa membantu warna pada Channa Auranti bisa naik dengan cepat.

Lebih luasnya setting tank yang tepat berpengaruh besar terhadap pertumbuhan dan juga kualitas ikan.

2. Pencahayaan dan background

Cobalah gunakan lampu 24 jam nonstop dengan background warna putih. Hal ini dapat membantu menaikkan warna mutiara pada bagian kepala ikan Channa Auranti.

Baca Juga: KABAR GEMBIRA! FIFA Batal Sanksi Berat Indonesia terkait Tak Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20 2023

Selain itu pula bisa menaikkan warna biru pada dorsal ataupun pada bagian badan ikan Channa Auranti.

Sementara pada bagian substrat bisa menggunakan pasir malang merah, hal itu untuk lebih mendorong munculnya warna merah pada mata dan tubuh ikan Channa Auranti semakin kontras.

Adapun kalau mau menggunakan pasir hitam juga tidak jadi masalah aaal background yang digunakan berwarna putih, ini penting agar warna Channa Auranti tetap bisa naik.

Halaman:

Editor: Andra Adyatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah