Kupas Problem yang Sering Terjadi pada Channa Andrao berikut Cara Antisipasinya

- 20 Februari 2023, 20:50 WIB
Kupas Problem yang Sering Terjadi pada Channa Andrao berikut Cara Antisipasinya
Kupas Problem yang Sering Terjadi pada Channa Andrao berikut Cara Antisipasinya /Tangkapan Layar Kanal YouTube/Pongker Fish

Bagi keeper yang mau mencoba pelihara channa jenis ini, antisipasi kesalahan ukuran tank dengan menyesuaikannya dengan keterangan di atas.

Selain ukuran tank yang kurang tepat, problem mental pada ikan channa Andrao juga bisa diakibatkan dengan kondisi lingkungan dalam tank tersebut.

Meski ukuran tank sudah disesuaikan, tapi air yang merupakan wilayah tinggalnya buruk atau kurang berkualitas. Tentu hal ini juga dapat menyebabkan channa Andrao merasa tidak nyaman dan bisa membuat mereka stress.

Baca Juga: Begini Tanggapan Gubernur Jawa Barat Usai Bertemu Wakil Bupati Indramayu Lucky Hakim

Kondisi demikian tentu akan jadi problem bagi keeper, karena dampak dari hal tersebut bukan hanya akan sulit untuk meningkatkan mental.

Hindari Channa Stress dengan Lakukan Ini

Stress yang terjadi pada ikan channa tidak sekadar akan berpengaruh terhadap performanya saja, bahkan bisa lebih fatal dari itu.

Stres yang berkepanjangan bisa mengganggu kesehatan dan juga kelangsungan hidup ikan.

Baca Juga: Wisata Kuliner Khas Tasikmalaya yang Menawarkan Menu Klasik dan Rasa yang Enak, Patut Dicicipi

Untuk menghindari hal tersebut sebaiknya keeper perlu memperhatikan kualitas air yang menjadi lingkungan hidup mereka.

Halaman:

Editor: Husain Ali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x