Berikut 3 Barang Sederhana yang Dapat Digunakan sebagai Hiasan Perayaan Imlek

- 31 Januari 2022, 19:20 WIB
Berikut 3 Barang Sederhana yang Dapat Digunakan sebagai Hiasan Perayaan Imlek
Berikut 3 Barang Sederhana yang Dapat Digunakan sebagai Hiasan Perayaan Imlek /Pixabay.com/lleonartz

Setelah 3 buah segitiga terbentuk, maka gabungkan semuanya dan tambahkan tali merah di tengahnya.

Setelah semuanya direkatkan, hiasan tersebut bisa langsung diletakkan pada pohon hias dan pintu rumah.

2. Kertas karton

Kertas karton banyak tersedia di toko alat tulis. Kertas karton yang digunakan untuk hiasan lampion khas perayaan Imlek yang digunakan tentunya dominan warna merah.

Baca Juga: Batu Cinta Bukti Kisah Kasih Raden Kian Santang dengan Dewi Rengganis di Situ Patenggang

Sebelum dipotong sesuai ukuran, kertas karton terlebih dahulu digambar sesuai suasana Imlek.

Sebelum direkatkan menjadi lingkaran, kertas karton dapat terlebih dahulu dipotong di beberapa bagian tengahnya menggunakan cutter. Potongan ini jangan sampai putus, kira-kira sisakan 3 cm.

Setelah dipotong tengahnya, kertas karton dapat ditekuk tengahnya sampai menyerupai lampion cantik.

Baca Juga: TERUNGKAP Pelaku Pembunuhan Subang Licin karena Sering Menghamburkan Uang, Bocorannya Ada Orang Penting

Agar terlihat kokoh, gunakan potongan paralon atau bekas gulungan tisu dengan sebelumnya dilapisi kertas warna kuning.

Halaman:

Editor: Husain Ali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah