Sistem Islam, Lindungi Generasi disaat Pandemi

- 17 Oktober 2020, 12:59 WIB
Ilustrasi pandemi Covid-19.
Ilustrasi pandemi Covid-19. /icestylecg/Getty Images

Edukasi dan riset pun akan didukung penuh oleh negara sebagai wujud tanggung jawab kepemimpinan mengurus dan menjaga umat.

Negara wajib memastikan tak boleh ada satu pun masyarakat yang tak paham apa yang sedang terjadi, sehingga mereka membahayakan orang lain dan dirinya sendiri.

Maka, seluruh kanal media yang dimiliki akan dioptimalkan untuk membangun kesadaran umat ini dengan kesadaran berbasis akidah.

Baca Juga: HATI-HATI, Ruam Kulit Bisa Jadi Tanda Terpapar Covid-19

Masyarakat akan terus-menerus diajak berpartisispasi melakukan apa pun yang bisa membantu wabah segera teratasi.

Seperti dengan taat menjalankan protokol kesehatan, yang dalam Islam dinilai sebagai bentuk ketaatan pada kepemimpinan.

Terkait riset, negara akan mendukung penuh upaya menemukan obat atau vaksin yang dibutuhkan.

Baca Juga: Dewan Pengawas KPK Tolak Pemberian Fasilitas Mobil Dinas

Caranya, negara akan mengerahkan semua potensi yang dimiliki, mulai dari para pakar, perguruan tinggi, lembaga-lembaga penelitian, hingga pendanaan yang memadai yang berasal dari kas negara.

Dengan penerapan sistem Islam yang demikian, akan mempu melindungi rakyat khususnya anak-anak dari ancaman virus corona yang kini mengintai di setiap tempat.

Halaman:

Editor: Andra Adyatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah