Mohammed Rashid Ungkapkan Perasaannya Pasca Laga Persib Bandung vs Persita Tangerang

9 Januari 2022, 08:30 WIB
Gelandang Persib Bandung Mohammed Rashid /Instagram @moerashid95

PORTAL MAJALENGKA - Mohammed Rashid menjadi nama yang sering disebut sebelum laga Persib Bandung vs Persita Tangerang kemarin.

Pasalnya Mohammed Rashid adalah penyumbang gol pada pertemuan pertama antara Persib Bandung vs Persita Tangerang.

Mohammed Rashid diharapkan mampu mengulang momen serupa untuk Persib Bandung pada pertemuan kedua melawan Persita Tangerang.

Baca Juga: Marissya Icha Dilaporkan ke Kemensos, Begini Penjelasannya

Pertandingan Persib Bandung vs Persita Tangerang berlangsung pada Jumat 7 Januari 2022.

Merupakan pertandingan perdana Persib Bandung melawan Persita Tangerang pada tahun 2022.

Harapan untuk mengulang momen di tahun 2021 lalu, Mohammed Rashid tidak mampu mengulanginya.

Baca Juga: AREMA FC Datangkan 3 Pendekar Timnas Indonesia Siap Lawan Bhayangkara FC pada Seri ke-4 Liga1 2021-2022

Mohammed Rashid tidak bisa menyumbangkan gol untuk Persib Bandung dari Persita Tangerang.

Hanya satu gol Persib Bandung yang membawa kemenangan atas Persita Tangerang.

Satu gol tercipta oleh Bruno Cantanhede melalui titik penalti pada menit ke 32 babak pertama.

Baca Juga: Kemenag Melepas 419 Jamaah Umroh, Patuhi Prokes di Tanah Air Atau di Arab Saudi

Dan gol semata wayang itu bisa membuat Persib Bandung menempati puncak klasemen sementara saat ini di BRI Liga 1.

Pasca kemenangan Persib Bandung atas Persita Tangerang Mohammed Rashid berikan pernyataannya.

Dikutip Portal Majalengka dari akun @persib yang diunggah Minggu 9 Januari 2022, Mohammed Rashid mengatakan "yang penting kami bisa menang dan itulah yang terpenting" ucap Mohammed Rashid.

Baca Juga: PREDIKSI SKOR Arema FC Vs Bhayangkara FC, Head to Head dan Line Up, Siapa Lebih Unggul?

Walau Mohammed Rashid tidak bisa mengulang momen manis pada 2021 lalu, namun kemenangan Persib Bandung adalah yang terpenting.

Satu gol sudah cukup untuk membawa Persib Bandung saat ini menempati takhta klasemen sementara BRI Liga 1 Indonesia.***

Editor: Andra Adyatama

Tags

Terkini

Terpopuler