EFEK NEGATIF Ketika Anak Sering Dibentak Orang Tua dalam Ilmu Parenting

- 1 Juni 2023, 17:45 WIB
ILUSTRASI anak yang sering dibentak oleh orang tua akan memiliki efek negatif menurut ilmu parenting.
ILUSTRASI anak yang sering dibentak oleh orang tua akan memiliki efek negatif menurut ilmu parenting. /Pixabay/Pexels

 

PORTAL MAJALENGKA - Ilmu parenting merupakan cabang ilmu psikologi yang memfokuskan terhadap cara dan metode membimbing anak.

Selain menyoroti tumbuh kembang fisik, ilmu pareting juga menyoroti psikis anak yang akan berpengaruh di masa depannya.

Salah satu hal yang disoroti ilmu parenting yakni dalam hal pola asuh orang tua terhadap anak yang sering disepelekan yaitu bentakan.

Baca Juga: Mau Mesantrenkan Anak? Ini 5 Tips Jitu Pilih Pondok Pesantren untuk sang Buah Hati

Dilansir dari akun Instagram @smartparents.official, terdapat beberapa efek negatif jika anak sering dibentak.

Dalam menjalankan kegiatan pengasuhan terhadap anak,  tak jarang orang tua mengalami kekesalan dan emosi karena perilaku anak.

Namun dalam ilmu parenting, peluapan emosi orang tua bisa diganti dengan ucapan atau perilaku yang mengarah ke hal positif daripada memarahi atau membentak.

Halaman:

Editor: Ayi Abdullah

Sumber: Instagram @smartparents.official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x