Yuk Segera Daftarkan Diri! Inilah 15 Jalur Beasiswa Program S1 yang Sudah Bisa Ditempuh

- 4 Februari 2023, 08:30 WIB
Ilustrasi. Yuk Segera Daftarkan Diri! Inilah 15 Jalur Beasiswa Program S1 Yang Sudah Bisa Ditempuh.
Ilustrasi. Yuk Segera Daftarkan Diri! Inilah 15 Jalur Beasiswa Program S1 Yang Sudah Bisa Ditempuh. / Pixabay/@geralt

Fasilitas yang didapat juga mencakup support prestasi dalam dan luar negeri, serta pembuatan paspor.

Baca Juga: Situs Purbakala Cipari Kuningan Patut Dikunjungi Wisatawan Pecinta Sejarah saat Libur Akhir Pekan

4. Beasiswa S1 Monbukagakusho

Peminat beasiswa S1 Pemerintah Jepang ini juga cukup tinggi. Monbukagakusho. Penerimaan 2023 baru saja diumumkan beberapa waktu lalu. Dalam beberapa tahun ini beasiswa tersebut rutin ditawarkan, dan biasanya akan kembali dibuka sekitar Juni - Juli setiap tahunnya.

Beasiswa Monbukagakusho ditujukan bagi lulusan SLTA yang ingin melanjutkan pendidikan diploma (D2, D3) dan S1 di universitas-universitas Jepang. Beasiswa tersebut menyediakan pendanaan penuh untuk studi di Jepang.

5. Beasiswa S1 OTS

Orange Tulip Scholarship atau Beasiswa OTS adalah salah satu beasiswa Belanda yang rutin ditawarkan.

Beasiswa ini selain menyediakan beasiswa pascasarjana, juga tersedia beasiswa S1 bagi lulusan SLTA di tanah air. Beasiswa OTS untuk S1 bisanya dibuka kembali pada September hingga Mei. Kita tunggu pengumuman terbaru tahun akademik 2023 – 2024.

Baca Juga: Pulau Ini Mirip Onigashima One Piece, Masyarakatnya Terisolasi dan Berani Hidup di Tengah Gunung Berapi

6. Beasiswa Sarjana Sea

Beasiswa Sarjana Sea merupakan wujud komitmen Sea untuk memberikan timbal balik kepada komunitas dengan memberdayakan generasi muda melalui edukasi.

Beasiswa Sarjana Sea memberi kesempatan bagi kandidat-kandidat terbaik untuk memperoleh beasiswa full jenjang S1 mulai dari semester 1 hingga 8.

Halaman:

Editor: Andra Adyatama

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x