Warganet Dibuat Kagum dengan Kesederhanaan Kapolda Maluku Baharuddin Djafar

- 23 Oktober 2020, 10:00 WIB
Ini sosok Kapolda Maluku yang tertangkap kamera sikati sendiri WC mushola
Ini sosok Kapolda Maluku yang tertangkap kamera sikati sendiri WC mushola /Antara (Daniel Leonard)/Twitter @RRabrusun

"Alhamdulillah beliau tetangga saya sewaktu menjabat kabid humas poldasu
Beliau memang bersahaja, lain dsri polisi yg lain
Sangat disayangkan usia beliau sudah mendekati pensiun
Semoga Allah SWT memberikan kesehatan kepada Bapak Baharuddin Djafar," cuit akun @bul_ala.

"Barakallah pak , apapun yg org lain bicarakan jelek atau buruk atau kenapa bpak hrs jd polisi , itu biarkan saja .. Ga ush mikirin org lain yg menyangkan bpak jd polisi, mari doakan aja smga bapak sehat selalu dan tetap humble yah," timpal akun @_biant.

"Beliau org baik dan gw kenal dekat dgn pribadi beliau..
Beliau mantan kapolda gw..
Kami kehilangan saat beliau dimutasi..semoga beliau selalu sehat dan tetap bersyiar dijalan allah.aamiin," tulis akun @to_mandarsulbar.

Baca Juga: Kejari Majalengka Kembali Sita Uang Rp 70 Juta dari Kasus Tipikor PDSMU Majalengka

Baharuddin Djafar adalah  lulusan Akpol 1986 ini berpengalaman dalam bidang intel. Jabatan terakhir jenderal bintang satu ini adalah Kepala Kepolisian Daerah Sulawesi Barat.

Ia dilantik menjadi Kapolda Maluku pada 3 Februari 2020.

Bukan kali ini saja, Baharuddin Djafar jadi sorotan.

Diberitakan Zona Jakarta sebelumnya dalam artikel yang berjudul, Sikati Sendiri WC Mushola, Kapolda Maluku Bukan Sosok Biasa, Ajari Soal Makanan Halal ke Perwira, pada Agustus 2020 lalu, Baharuddin Djafar juga jadi perbincangan saat dirinya mengajari sendiri para perwira polisi soal kesederhanaan.

Baca Juga: Perkuat Ketahanan Pangan di Tengah Pandemi, Kodim 0617 Majalengka Kembangkan Budidaya Sereh Wangi

Hal ini seperti dikutip Zonajakarta.com dari Antara, Kapolda Maluku Irjen Pol. Baharudin Djafar menyuapi beberapa perwira lulus Akademi Kepolisian Negara Republik Indonesia angkatan 2020.

Halaman:

Editor: Andra Adyatama

Sumber: Zona Jakarta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x