BINGUNG Cari Tipe Set Top Box atau STB buat TV Analog Anda? Ini Dia Informasi Berikut Kisaran Harganya

- 5 November 2022, 18:04 WIB
Jenis-jenis Set Top Box di TV Analog beserta merek dan harganya.
Jenis-jenis Set Top Box di TV Analog beserta merek dan harganya. /STB Evercoss

PORTAL MAJALENGKA - Terjadinya migrasi siaran TV analog ke TV digital yang sudah dimulai sejak 2 November 2022, menjadikan set top box (STB) sebagai solusi hemat bagi para pemilik TV analog biasa.

Set top box (STB) merupakan alat tambahan untuk TV analog agar dapat mengonversi sinyal digital menjadi gambar dan suara untuk ditampilkan pada layar televisi tersebut.

Berkenaan dengan kebutuhan alat Set top box (STB) ini, membuat banyak masyarakat berupaya mendapatkan alat tersebut.

Baca Juga: TV Analog Dihentikan, Segera Cek Penerima STB Gratis di cekbantuanstb.kominfo.go.id

Tidak sedikit dari mereka akhirnya berupaya untuk mencari alat Set top box (STB) seperti yang dimaksud, baik secara offline mendatangi langsung toko-toko elektronik maupun memesan lewat online.

Set top box tersedia dalam berbagai variasi model, tipe serta harganya. Masing-masing tentunya memiliki keunggulan dan keterbatasan sendiri.

Nah, bagi anda yang saat ini lagi mencari set top box (STB) tersebut, berikut kami informasikan beberapa produk yang mudah-mudahan cocok dengan kondisi dan harapan anda.

Beberapa produk set top box yang kami pilihkan sengaja kami klasifikasi kedalam dua kelompok disesuaikan rentang harga sekarang.

Baca Juga: INILAH Cara Pasang STB Mudah dan Praktis, Anda Sendiri Pasti Bisa

1. Harga STB dibawah 200 ribuan

Halaman:

Editor: Ayi Abdullah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x