KERIS KERAMAT TILAM UPIH Berusia Ratusan Tahun Peninggalan Majapahit Ada di Majalengka

- 28 November 2022, 13:10 WIB
Ilustrasi Keris
Ilustrasi Keris /Tangkap Layar YouTube Bujang Gotri

PORTAL MAJALENGKA - Majalengka merupakan salah satu kabupaten yang ada di sebelah utara wilayah Jawa Barat.

Kabupaten Majalengka memiliki sejarah dalam pendiriannya, sehingga banyak sekali ditemukan benda bersejarah yang ada di Majalengka.

Salah satu benda yang terbilang kuno dan memiliki sejarah yaitu benda berbentuk keris, keris ini bernama Keris Tilam Upih.

 

Baca Juga: SUBHANALLAH, Tulisan Tangan AL QUR'AN Berusia Hampir 4 Abad Ada di Majalengka, dan 3 Benda Unik Lainnya

 

Konon menurut tutur yang ada Keris Tilam Upih ini merupakan peninggalan Kerajaan Majapahit, yang memiliki usia ratusan tahun yang silam.

Berikut adalah 3 benda kuno dan unik yang ada di Majalengka dan masih dirawat dengan rapi, dilansir Portal Majalengka - Pikiran Rakyat dari kanal YouTube Bolokotono Tv

1. Tulisan Tangan Al Qur'an Berusia Hampir 4 Abad

Halaman:

Editor: Rahman Prayitno Sodikin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x