Modal Rp 80 Ribu Untung Rp 25 Juta Per Bulan, Santri Majalengka Budidaya Anggur Brazil

- 24 November 2022, 10:36 WIB
Modal Rp 80 Ribu Untung Rp 25 Juta Per Bulan, Santri Majalengka Budidaya Anggur Brazil
Modal Rp 80 Ribu Untung Rp 25 Juta Per Bulan, Santri Majalengka Budidaya Anggur Brazil /Antara/

PORTAL MAJALENGKA - Kisah sukses petani milenial seorang santri Majalengka budidaya anggur Brazil.

Dari bertani tersebut dengan modal awal Rp 80 ribu, kini omzet keuntungannya mencapai Rp 25 juta per bulan.

Masih berusia 30 tahun, Santri Majalengka bernama Deden Purbaya menjadi petani sukses dengan budidaya pohon anggur Brazil.

Baca Juga: Memilih Jadi Petani dan Tinggal di Desa Ini Alasan Mulia Putra Mantan Bupati Majalengka

Usaha pertanian yang digeluti kini berkembang, bukan hanya menjadi petani sukses, tapi juga menyulapnya memjadi lokasi wisata.

Deden adalah santri lulusan Pondok Pesantren Daar Al Tarbiyah Rajagaluh, Majalengka, Jawa Barat, pada 2015.

Pria kelahiran 20 Maret 1991 ini memilih menjadi petani sukses dengan mengembangkan anggur Brazil di tanah seluas 3.500 meter persegi.

Baca Juga: Emak Emah, Petani Organik Asal Tasikmalaya yang Tak Pernah Renta sampai Usia Senja

Kini berlokasi di Desa Teja, Kecamatan Rajagaluh, Deden memiliki ribuan bibit dan pohon anggur Brazil.

Halaman:

Editor: Muhammad Ayus


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x