Dahsyatnya Manfaat Puasa Ramadhan, Bikin Awet Muda dan Panjang Umur

- 7 April 2023, 16:00 WIB
Ilustrasi puasa Ramadhan membuatnpanjang umur dan awet muda.
Ilustrasi puasa Ramadhan membuatnpanjang umur dan awet muda. /

PORTAL MAJALENGKA - Tidak hanya bermanfaat bagi kesehatan tubuh. Dahsyatnya manfaat puasa Ramadhan juga bisa bikin awet muda dan panjang umur.

Selama puasa Ramadhan tentu umat muslim menahan lapar, haus, dan segala hal yang membatalkan puasa sejak sahur sampai waktunya berbuka.

Saat menjalankan puasa akan mengalami perubahan, di mana metabolisme melambat, otot dan hati menjadi bantuan untuk energi, dan sel-sel terjadi proses autofagi.

Baca Juga: Ini Manfaat Puasa Bagi Penderita Mag

Autofagi ini adalah proses pembersihan diri di tubuh kita di sel-sel tubuh kita ya setelah kita menjalankan puasa di dalam beberapa waktu tertentu.

Mekanisme autofagi ini adalah proses ya untuk membuang sel-sel yang sudah tua, tidak fit,  yang kerjanya sudah mulai tidak optimal,  diganti dengan sel-sel yang baru yang lebih sehat, lebih fit, dan yang lebih baik.

Proses autofagi ini semua sel yang tidak sehat ataupun yang sudah tua ya ini akan dimakan ataupun memakan dirinya sendiri dan menggantinya dengan yang baru atau mendaur ulang kembali.

Proses mekanisme autofagi ini dapat meningkatkan kemampuan sel untuk beradaptasi ketika melawan racun ataupun melawan pemicu kerusakan sel lainnya. Kondisi ini memang terjadi secara alamiah tapi ketika kita berpuasa ini akan mempercepat proses autofagi.

Terdapat beberapa manfaat proses mekanisme autofagi bagi kesehatan tubuh diantaranya sebagai berikut.

Baca Juga: Jarang Ada yang Tahu, Inilah Beberapa Manfaat Puasa Ramadhan Bagi Penderita Diabetes

Halaman:

Editor: Ayi Abdullah

Sumber: YouTube Saddam Ismail


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x