Nama dan Julukan Prabu Siliwangi, Kakek Sunan Gunung Jati

- 4 April 2023, 11:05 WIB
Lukisan Prabu Siliwangi. Nama dan Julukan Prabu Siliwangi, Kakek Sunan Gunung Jati
Lukisan Prabu Siliwangi. Nama dan Julukan Prabu Siliwangi, Kakek Sunan Gunung Jati /YouTube

PORTAL MAJALENGKA - Siapa nama sesungguhnya Prabu Siliwangi, kakek Sunan Gunung Jati, mulai nama kecil, dewasa sampai menjadi raja?

Menurut Budayawan Ciamis Pandu Radea, nama Siliwangi merupakan gelar atau sebutan masyarakat Sunda kepada Sri Baduga Maharaja.

Sebutan Sri Baduga Maharaja diberikan ketika beliau sudah menjadi raja Pajajaran. Nama asli Sri Baduga Maharaja sendiri adalah Jayadewata.

Baca Juga: Sunan Gunung Jati Berguru Tarekat Syadziliyah kepada Syaikh Athaillah

"Ada banyak nama untuk Sri Baduga Maharaja yang dikenal masyarakat Prabu Siliwangi," kata Pandu Radea dikutip dari Desk Jabar.

Prabu Siliwangi merupakan anak dari Prabu Dewa Niskala, putra Prabu Niskala Wastu Kancana dari permaisuri Mayangsari.

Saat kecil Prabu Siliwangi memiliki nama Jayadewata yang merupakan putra mahkota Kerajaan Galuh Kawali.

Baca Juga: 7 Sumur Keramat Sunan Gunung Jati, Sumur Jati Mulya Kesadaran Makhluk Jasad

Namun ketika remaja atau bujangan Prabu Siliwangi dikenal atau memiliki nama Pamanah Rasa.

Halaman:

Editor: Muhammad Ayus


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x