Kisah Sunan Gunung Jati Jalani Laku Ruhani Mencari Nur Muhammad

Tayang: 24 Maret 2023, 12:05 WIB
Penulis: Muhammad Ayus
Editor: Tim Portal Majalengka
Kisah Sunan Gunung Jati Jalani Laku Ruhani Mencari Nur Muhammad
Kisah Sunan Gunung Jati Jalani Laku Ruhani Mencari Nur Muhammad /

PORTAL MAJALENGKA - Sunan Gunung Jati menempuh laku ruhani saat masih remaja dengan mencari Nur Muhammad.

Ternyata dengan rute yang berbeda dan lebih awal pencarian itu juga ditempuh oleh sang ibunda Nyimas Rara Santang.

Nyimas Rara Santang adalah ibu dari Sunan Gunung Jati hasil pernikahannya dengan Sultan Syarif Abdullah Raja Mesir. 

Baca Juga: Murid Sunan Gunung Jati, Kisah Sunan Kalijaga Jadi Perampok di Hutan Jatisari

Sementara dari garis ibunya, Sunan Gunung Jati keturunan Raja Pajajaran dari kakeknya Prabu Siliwangi.

Sementara nasab dari ayahnya nyambung hingga Baginda Nabi Muhammad SAW.

Dari perjalanan spiritual yang dijalankannya Sunan Gunung Jati diangkat menjadi Walisongo dan menyebarkan agama Islam di Jawa.

Baca Juga: Silsilah Sunan Gunung Jati dari Pihak Ayah, Garis Husen sampai Nabi Muhammad SAW

Dalam buku Suluk Gunung Jati digambarkan kelahiran Sunan Gunung Jati dan perjalanan spiritual sampai dengan menjadi Walisongo.

Halaman:

Tags

Terkini

Trending

Berita Pilgub