6 PAKAN SUPER PILIHAN Cerahkan Warna Kuning-Merah Ikan Channa Maru

- 3 Maret 2023, 16:49 WIB
Warna Ikan Channa Maru Yellow Sentarum akan lebih cepat muncul dengan pakan yang tepat.
Warna Ikan Channa Maru Yellow Sentarum akan lebih cepat muncul dengan pakan yang tepat. /Foto: tangkapan layar YouTube /

Kadar konsentrasi.astaxanthin pada haematococcus pluvialis sangat tinggi sekitar 10 hingga 40 mg per kg.

Haematococcus pluvialis kini telah banyak dijadikan suplemen pewarna pada ikan, seperti carophyll yang dibuat kemasan dengan kadar 10%.  

Jika dalam kemasan tertera 5 gram Carophyll berarti terdapat sekitar 500 mg astaxanthin.

Cara penggunaan carophyl ini cukup mudah  yakni dengan mencampurkannya serbuk tersebut ke dalam bahan pakan buatan atau pelet yang biasa diberikan pada Channa maru.

Baca Juga: Atasi Lambat Tumbuh Warna pada Ikan Channa Maru dengan Treatment Perendaman Tiga Daun Berikut

5.  Seafood

Warna merah pada seafood  saat dimasak merupakan salah satu tanda akan adanya astaxanthin. Seafood ini sangat kaya  dengan astaxanthin dan nutrisi lainnya.

Beberapa sumber potensial astaxanthin Seafood diantaranya udang, krill, lobster, dan juga kepiting.

Untuk kadar astaxanthin di dalam siput biasanya lebih sedikit jika dibandingkan dengan ikan salmon.

Kebanyakan daging siput berada dalam cangkang atau sisik sehingga tidak dapat dikonsumsi secara langsung

Alternatif seafood yang mudah dan paling  tepat untuk dijadikan pakan channa maru adalah udang air asin.

Halaman:

Editor: Ayi Abdullah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x