Romo Franz Magnis Suseno Geleng Kepala Lihat Kardus Mi Instan Berisi Pakaian Presiden Gus Dur

- 4 Agustus 2022, 22:18 WIB
Romo Franz Magnis Suseno Geleng Kepala Lihat Kardus Mi Instan Berisi Pakaian Presiden Gus Dur
Romo Franz Magnis Suseno Geleng Kepala Lihat Kardus Mi Instan Berisi Pakaian Presiden Gus Dur /Twitter@kang1man

PORTAL MAJALENGKA - Gitu aja kok repot, kalimat itu pasti mengingatkan pada sosok KH Abdurrahman Wahid atau yang populer disapa Gus Dur.

Gus Dur merupakan sosok yang selalu dirindukan semua kalangan. Bukan hanya kalangan pesantren yang menjadi background dirinya, tapi presiden keempat RI ini dirindukan semua kalangan.

Non muslim sekali pun banyak yang merindukan sosok seorang Gus Dur. Salah satunya seorang Romo yang memiliki kedekatan khusus dengan Gus Dur.

Baca Juga: KERAMAT WALI, Kisah Gus Dur yang Selamat dari Maut saat Kritis dan Dokter Nyaris Putus Asa

Berikut satu kisah menarik tentang Gus Dur yang membuat seorang Romo geleng kepala. Dilansir Portal Majalengka dari akun instagram @ulama.nusantara.

Gus Dur merupakan sosok kyai yang pantang meninggalkan tradisi. Bahkan bangga dengan kultur kesantriannya yang melekat.

Sebagai santri, Gus Dur terbukti telah mempromosikan pesantren dan pola pikir kyai melalui tulisan-tulisannya.

Baca Juga: GEGER Lesti Kejora Alami Peristiwa di Luar Nalar, Bayangan Wajahnya Berbeda, Kok Bisa?

Di era 1970-an, kyai dan pesantren lebih banyak dipandang sebelah mata oleh para muslim modernis dan Indonesianis.

Halaman:

Editor: Husain Ali

Sumber: Instagram @ulama.nusantara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x