Kapal Jung Jawa Legenda Penakluk Lautan Nusantara, Dimulainya Peradaban Maritim

- 31 Juli 2022, 22:24 WIB
Kapal Jung Jawa Legenda Penakluk Lautan Nusantara, Dimulainya Peradaban Maritim
Kapal Jung Jawa Legenda Penakluk Lautan Nusantara, Dimulainya Peradaban Maritim /Ilustrasi/Tangkapan layar YouTube Bung Fei

PORTAL MAJALENGKA - Kapal Jung Jawa menjadi legenda penakluk lautan Nusantara. Hal ini juga menjadi salah satu penanda lahirnya peradaban maritim di Nusantara.

Berawal dari keberlimpahan rempah-rempah dan kebiasan berlayar lahirlah peradaban maritim Nusantara. Kelak membangkitkan kerajaan-kerajaan maritim yang tangguh.

Perdagangan rempah-rempah yang terus menggeliat membuat bangsa-bangsa Eropa menyambangi Nusantara. Sebut saja Maluku.

Baca Juga: Sejarah Sriwijaya, Kerajaan Maritim Terbesar di Nusantara pada Abad Ke-7

Melihat hal itu Majapahit berlayar ke Maluku untuk mendapatkan rempah-rempah seperti cengkeh dan palawija untuk dibawa ke Jawa.

Keberangkatan ke Maluku dibuatlah kapal-kapal untuk berlayar yang disebut Jung. Jung sendiri terbuat dari kayu.

Jung merupakan kapal khas buatan Jawa. Awalnya Jung difungsikan untuk mengangkut penumpang dan sebagai alat tranportasi perdagangan.

Baca Juga: Hasil Akhir Timnas Indonesia vs Filipina di Piala AFF U16 2022 Skor 2-0, Garuda Muda Amankan 3 Poin Pertama

Kreativitas yang dimiliki orang Jawa tampaknya berbuah hasil yang positif. Pada masa kerajaan Majapahit dan Demak mengubah Jung menjadi mesin perang di lautan.

Halaman:

Editor: Husain Ali

Sumber: Youtube ASISI Channel


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x