BEGAWAN MINTO SEMERU, Brahmana Sakti Tantang Sunan Giri, Sahabat Sunan Gunung Jati Hanya Putarkan Tasbih

- 28 Juni 2022, 22:05 WIB
BEGAWAN MINTO SEMERU, Brahmana Sakti Tantang Sunan Giri, Sahabat Sunan Gunung Jati Hanya Putarkan Tasbih
BEGAWAN MINTO SEMERU, Brahmana Sakti Tantang Sunan Giri, Sahabat Sunan Gunung Jati Hanya Putarkan Tasbih /YouTube penerus para Nabi

PORTAL MAJALENGKA - Sunan Giri hanya duduk terdiam sambil memutar tasbihnya membaca wiridan. Itu saat tubuh sahabat Sunan Gunung Jati ini terbakar oleh pukulan sakti Begawan Minto Semeru.

Sunan Giri merupakan salah satu wali dari Walisongo. Bersama Sunan Gunung Jati dan wali lainnya, ia berdakwah ajaran agama Islam di tanah Jawa.

Dikenal memiliki keeamat yang sangat sakti, Sunan Giri membuat Begawan Minto Semeru yang merupakan Brahmana Sakti menjadi iri hati.

Baca Juga: Priksa Barang Bukti Holywings, Polres Jaksel Gandeng Ditsiber dan Puslabfor Polri

Begawan Minto Semeru memiliki ilmu kanuragan yang sangat tinggi dan sangat terkenal akan kesaktiannya yang tak terkalahkan.

Pada saat masih berusia baru menginjak belasan tahun, Sunan Giri belajar kepada Sunan Ampel di Ampel Denta Surabaya.

Pada usia yang masih sangat muda, keramat Sunan Giri sudah terlihat. Ia memiliki keramat bisa berjalan cepat secepat kilat.

Baca Juga: Kisah Hadratussyaikh Hasyim Asy’ari Ditolak Nyantri di Pesantren Mbah Kholil Bangkalan

Bahkan untuk belajar kepada Sunan Ampel, ia berjalan dari Gresik ke Surabaya hanya membutuhkan dua langkah saja.

Halaman:

Editor: Husain Ali

Sumber: YouTube Penerus Para Nabi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x