Inilah Manfaat Sari Kurma untuk Kesehatan Tubuh, Lancarkan Pencernaan Salah Satunya

- 19 Maret 2023, 13:30 WIB
Ilustrasi terkait manfaat sari kurma untuk menunjang kesehatan anak saat puasa.
Ilustrasi terkait manfaat sari kurma untuk menunjang kesehatan anak saat puasa. /Pexels / Naim Benjelloun/

PORTAL MAJALENGKA - Inilah manfaat sari kurma untuk kesehatan tubuh, lancarkan pencernaan salah satunya.

Sari kurma merupakan buah kurma yang dihaluskan dan diambil sarinya. Tekstur buah kurma ini biasanya kental, berwarna hitam memiliki rasa manis dan bermanfaat untuk kesehatan.

Kandungan karbohidrat, vitamin, mineral, dan antioksidan yang tinggi dalam sari kurma tersebut menjadikan sari kurma memiliki beragam manfaat, termasuk untuk menjaga kekebalan tubuh dan mencegah berbagai penyakit.

Baca Juga: Berikut Ini 6 Manfaat Buah Kurma bagi Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Menurunkan Kolesterol

Berikut ini manfaat sari kurma untuk kesehatan tubuh yang perlu kamu ketahui.

1. Lancarkan pencernaan

Salah satu manfaat sari kurma bagi tubuh yang penting yaitu mampu menjaga fungsi pencernaan dalam tubuh.

Sari kurma dapat melancarkan peredaran feses di dalam usus sehingga dapat melancarkan buang air besar. Manfaat tersebut karena kandungan mineral dan gula dalam sari kurma.

Selain itu, mengonsumsi sari kurma juga mengandung antioksidan sehingga mampu melindungi sistem pencernaan dari penyakit yang disebabkan oleh radikal bebas.

Baca Juga: Kisah Wali Allah yang Tertolak Doanya Sebab Memakan Sebutir Kurma Milik Pedagang Tua

Halaman:

Editor: Ayi Abdullah

Sumber: YouTube Sehat Secara Alami


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x