Nikmati Kuliner Khas Sukabumi yang Unik dan Menggugah Selera, Harus Dicoba

- 8 Januari 2023, 19:00 WIB
Mochi, salah satu kuliner khas Sukabumi yang enak, super lembut dan lumer.
Mochi, salah satu kuliner khas Sukabumi yang enak, super lembut dan lumer. /YouTube Mama Akshara/

 

PORTAL MAJALENGKA - Kuliner khas Sukabumi yang unik dan menggugah selera.

Sebagai salah satu kota tujuan wisata di Jawa Barat, Kota Sukabumi menyimpan kekayaan kuliner khas yang unik dan harus dicoba.

Jadi, jika berkunjung ke Sukabumi jangan lupa mengunjungi destinasi wisata kuliner khas. Berikut ini makanan khas dan ragam kuliner Sukabumi yang akan menggugah selera:

Baca Juga: PASTI BEDA! Rekomendasi Kuliner Siomay Lezat di Kota Bandung 

1. Bandros

Bandros merupakan makanan khas Sunda yang terbuat dari tepung beras, kelapa parut, dan santan. Salah satu Bandros yang terkenal di Sukabumi adalah Bandros Mang Ata.

Kuliner Bandros menjadi makanan yang digemari masyarakat Sukabumi dan juga para wisatawan.

Penjual Kuliner Bandros di pinggir jalan biasanya mulai buka pada pukul 20.30 sampai 06.00 pagi.

 

Halaman:

Editor: Ayi Abdullah

Sumber: YouTube Topi Jelajah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x