10 Pilihan Jenis Ikan Channa untuk Koleksi Rumah Tanpa Banyak Makan Tempat

- 26 Maret 2023, 20:14 WIB
10 Pilihan Jenis Ikan Channa untuk Koleksi Rumah Tanpa Banyak Makan Tempat/ Tangkapan layar YouTube.com/ Ginan Aquatic
10 Pilihan Jenis Ikan Channa untuk Koleksi Rumah Tanpa Banyak Makan Tempat/ Tangkapan layar YouTube.com/ Ginan Aquatic /

Baca Juga: Jejak Prabu Siliwangi Kakek Sunan Gunung Jati di Leuweung Sancang Garut Jawa Barat

Channa jenis ini memiliki warna yang sangat tidak kalah cantiknya dengan ikan asal India lainya. Dikenal dengan sebutan rainbow snakehead atau channa pelangi dengan rim dorsal warna orange. Untuk menyimpan channa cantik yang satu ini perlu akuarium dengan panjang 50 cm dan lebar ataupun tinggi 30 cm.

8. Channa andrao 

Channa imut yang satu ini memiliki panjang maksimal 15 cm-an. Channa asal India ini memiliki sirip biru dengan warna tubuh gelap dan bercorak kemerahan.

Ikan channa andrao bisa disimpan di akuarium yang cukup simpel, dengan panjang 30 cm dan lebar 20 cm.

Baca Juga: MENIKAH 99 KALI, Cerita Rakyat Asal-usul Nama Sebuah Curug di Sukabumi karena Kesetiaan Seorang Istri

9. Channa Asiatica

Jenis channa ini dikenal juga dengan green snakehead atau chinese snakehead ini memiliki habitat asli di lembah sungai Chang Jiang dan lembang sungai Xun di provinsi Guangxi dan Guangdong.

Mampu tumbuh di alam maksimal 35 cm memiliki beberapa varian ada red spot (RS), white spot (WS), dan RSWS.

Halaman:

Editor: Husain Ali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x